Breaking News

Ilmiah

Allah Jaga Orang Shalih Tujuh Turunan

Kondisi zaman semakin lama semakin buruk. Berbagai maksiat yang merajalela serta lingkungan pergaulan bebas menjadi momok yang menakutkan bagi orang tua. Mereka khawatir, anak-anak mereka terperosok dalam kerusakan. Berbagai upaya untuk memproteksi anak-anak pun dilakukan para orang tua. Namun, ada yang perlu diingat bahwa sebaik-baik penjaga adalah Allah Ta’ala. Apabila …

Read More »

I’tikaf di Bulan Ramadhan

I’tikaf adalah berdiam di masjid dengan niat khusus. Orang yang beri’tikaf melaksanakan berbagai amal ibadah di dalam masjid, tanpa keluar dari sana kecuali ada kebutuhan tertentu. اللبث في المسجد، من شخص مخصوص بنية Orang yang mengkhususkan diri berdiam di masjid dengan niat tertentu. (Al-Iqna’, V/406) Biasanya, i’tikaf dilaksanakan pada bulan …

Read More »

Tips Mengajarkan Anak Berpuasa

Syarat wajibnya puasa salah satu di antaranya adalah taklif, yakni seseorang yang telah mencapai ‘akil baligh. Namun demikian, mengajarkan anak kecil yang belum baligh berpuasa sudah dicontohkan sejak masa Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam dan para sahabat. Al-Imam Al-Bukhari sampai membuat bab tersendiri tentang hal ini, dengan judul “Bab Shaumi …

Read More »

Malam Nishfu Sya’ban

Pertengahan bulan Sya’ban lebih populer di tengah umat Islam disebut dengan Nishfu Sya’ban. Malam Nishfu Sya’ban memiliki keistimewaan tersendiri, Allah Ta’ala melimpahkan maghfirah (ampunan) kepada seluruh mahlukNya. Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda, عَنْ أَبِى مُوسَى الأَشْعَرِىِّ عَنْ رَسُولِ اللَّهِ -صلى الله عليه وسلم- قَالَ إِنَّ اللَّهَ لَيَطَّلِعُ فِى لَيْلَةِ …

Read More »

Guru Teladan Pembangun Peradaban

Michael H. Hart, seorang astrofisikawan Yahudi-Amerika, menjadikan Nabi Muhammad sebagai orang paling berpengaruh dalam sejarah. Pendapat tersebut ia kemukakan dalam bukunya "The 100: A Ranking of the Most Influential Persons in History" yang diterbitkan pada tahun 1978 di Amerika Serikat. “Muhammad, however, was responsible for both the theology of Islam …

Read More »