Breaking News

Artikel

Khutbah Idul Fitri 1441 H: Pelajaran Ramadhan Semasa Pandemi Corona

KHUTBAH IDUL FITHRI 1441 H PELAJARAN RAMADHAN SEMASA PANDEMI CORONA Ust. Abdurrahim Ba’asyir Lc. الْحَمْدُ لِلَّهِ الَّذِي هَدَانَا لِهَذَا وَمَا كُنَّا لِنَهْتَدِيَ لَوْلَا أَنْ هَدَانَا اللَّهُ لَقَدْ جَاءَتْ رُسُلُ رَبِّنَا بِالْحَقِّ وَنُودُوا أَنْ تِلْكُمُ الْجَنَّةُ أُورِثْتُمُوهَا بِمَا كُنْتُمْ تَعْمَلُونَ وَأَشْهَدُ أَن لاَّ إِلَهَ إِلاَّ الله وَحْدَهُ لَا شَرِيْكَ لَهُ وَأَشْهَدُ …

Read More »

Sains dan Ilmuwan Muslim

سَنُرِيهِمْ آيَاتِنَا فِي الْآفَاقِ وَفِي أَنْفُسِهِمْ حَتَّىٰ يَتَبَيَّنَ لَهُمْ أَنَّهُ الْحَقُّ ۗ أَوَلَمْ يَكْفِ بِرَبِّكَ أَنَّهُ عَلَىٰ كُلِّ شَيْءٍ شَهِيدٌ “Kami akan memperlihatkan kepada mereka tanda-tanda (kebesaran) kami di segenap penjuru dan pada diri mereka sendiri. Sehingga jelaslah bagi mereka bahwa Al-Quran itu adalah benar. Tidak cukupkah bagi kamu bahwa …

Read More »

Ilmu pengetahuan, Produk Pendidikan Islam

Dalam sejarahnya belum pernah ada agama yang menaruh perhatian sangat besar dan memuliakan ilmu sebagaimana Islam. Salah satu perbedaan Islam dan agama lain adalah perhatiannya terhadap ilmu dan ilmuwan. Islam senantiasa menyeru umatnya untuk menggali dan mencari ilmu, oleh karena itu ilmuwan pun mendapatkan perlakuan yang lebih dalam islam, berupa …

Read More »

Instrumen Pendidikan Adab Menurut Salaf

تطيب القلوب للعلم كما تطيب الأرض للزراعة “Hati yang sehat akan menumbuhkan ilmu sebagaimana tanah yang subur akan menumbuhkan tumbuh-tumbuhan” (Al-Imam An-Nawawi, At-Tibyan fi Adabi Hamalatil Quran) Akhir-akhir ini kita sering mendengar tema tentang adab diangkat, baik di lembaga pendidikan, masjid-masjid dan juga kajian-kajian. Juga marak kurikulum adab dirumuskan dan …

Read More »

Pelajaran Adab; Bagian Tak Terpisahkan dari Pendidikan

Bila kita menengok prinsip pendidikan salafushalih dahulu, ternyata sangat jauh berbeda dengan pendidikan Islam yang kita terima sekarang. Prinsip pendidikan Islam hari ini sedikit banyak terpengaruh dengan pola barat. Kemampuan lahiriyah yang bersandar pada kecerdasan otak menjadi titik fokus. Maka kita saksikan, pendidikan yang terpengaruh oleh objek Barat menjadikan angka-angka …

Read More »

Konsep Pendidikan dari Sejarah Ibadah Qurban

Sepanjang garis Palestina hingga Yaman dalam lintasan gunung-gunung yang tinggi menyentuh awan. Di lerengnya yang terjal dan curam, berbatu dan penuh kerikil tajam, berliku dan kelam, longsor dan seram. Seorang lelaki berotot kuat, berkulit liat, berjalan menyintas lembah dan perbukitan rimba salju Palestina dan Suriah. Sesaat kemudian dia telah bermandi …

Read More »

Hari Raya Qurban dan Dakwah Pesantren

Pesantren merupakan bentuk pendidikan paling tua di Nusantara. Melalui sekolah yang sangat sederhana gaya pesantren ini, justru menjadi solusi pendidikan terbaik selama berabad-abad. Bahkan, sekalipun kita telah memasuki era informasi, pesantren justru menjadi pilihan utama para orang tua. Fenomena Idul Qurban, menjadi hari hari raya kebahagiaan antara pengqurban dan masyarakat. …

Read More »

Membangun Generasi Qurani Tanpa Gadget

Fenomena menjamurnya gadget dikalangan anak-anak patut diwaspadai dan disikapi dengan bijak oleh orang tua dan pelaku pendidikan. Hasil riset UNICEF bersama Kementerian Komunikasi dan Informatika yang dipublikasikan pad 2014 menyebutkan, 30 juta anak Indonesia intensif menggunakan internat. Tentu saja bila ada data kekinian tentu kita akan melihat peningkatan yang mencengangkan. …

Read More »

Mendidik Liburan Buah Hati

Momen liburan ramadhan dan sekolah menjadi kebahagiaan anak-anak sekaligus kebingungan orang tua. Pasalnya, banyak orang tua tidak memiliki program liburan yang bervisi untuk anak. Sehingga anak-anak justru menjadi tidak terkontrol dan seolah lepas. Ketika sekolah, anak-anak terlatih dengan rutinitas harian yang teratur dan terjadwal. Meski terkadang membuat anak mengalami kejenuhan. …

Read More »

Bening Hati Bersama Bulan Suci

“Tidaklah Abu Bakar mengungguli kalian dengan banyaknya puasa dan juga sholat, tetapi ia mengungguli kalian dengan sesuatu yang ada dalam dadanya.” (Bakr Abdullah Al Muzani) Islam memperhatikan amalan hati melebihi perhatiannya terhadap amalan dzohir (tampak). Apa yang diungkap oleh alim tabi’in Bakr Abdullah Al-Muzani di atas menguatkan hal tersebut. Juga …

Read More »