Pondok Pesantren Islam Salman Al-Farisi melakukan koordinasi dengan warga Harjosari Karangpandan berkaitan dengan ibadah qurban, Rabu malam (22/7/2020). Koordinasi ini sebagai bentuk integrasi pesantren dengan warga sebagaimana tahun-tahun sebelumnya. Alhamdulillah, sampai berita ini diturunkan panitia telah menerima 50 ekor kambing dan 4 ekor sapi qurban. Ust. Muflih sebagai ketua panitia …
Read More »Kajian Parenting Kuttab: Mendidik Adalah Seni
Telah diketahui, terjadi perdebatan dalam dunia mendidik anak antara pendapat yang menyatakan mendidik anak tidak boleh dengan kekerasan sedang yang lainnya dengan kekerasan. Hari ini pendidikan anak dengan cara yang halus lebih dominan terlebih dengan adanya undang-undang perlindungan anak. Namun menurut Ust. Sanif Alisyahbana, dibeberapa negeri timur tengah para orang …
Read More »Sosialisasi Pembangunan Pesantren Putri bersama Masyarakat Dusun Tembok
Humas Yayasan An-Nubala mengadakan sosialisasi pembangunan pesantren putri bersama masyarakat dusun Tembok, Harjosari, Karangpandan, Rabu malam (6/8/2020). Acara ini dihadiri oleh Ust. Sanif Alisyahbana selaku mudir pesantren, Kepala Dusun Tembok beserta perangkat desa lainnya dan masyarakat. Ust. Sanif selain meminta izin kepada masyarakat, beliau juga meminta dukungan segenap warga agar …
Read More »Alhamdulillah, Pembangunan Pesantren Putri telah Dimulai
Yayasan An-Nubala Karanganyar, dengan mengucap syukur pada Allah telah memulai pembangunan unit pesantren putri PP. Salman Al-Farisi, Senin (29/6/2020). Lokasi pembangunan berada dusun Tembok, Harjosari, Karangpandan, Kabupaten Karanganyar, Jawa Tengah. Lokasi ini tidak jauh dari unit putra 1 sekitar 10 menit perjalanan. Suasana asri pedesaan masih menghiasi lokasi pesantren ini …
Read More »Pengukuhan Kepengurusan Yayasan An-Nubala Tahun 1441/1442 H
Yayasan An-Nubala sebagai yayasan yang memiliki bidang kerja di pendidikan dan dakwah melakukan pengukuhan kepengurusan dan penyerahan SK tahun 1441/1442 H, rabu (1/7/2020). Acara ini dihadiri oleh dewan pembina yayasan dan struktur unit-unit dibawahnya. Bertempat di aula Masjid Al-Anshar PP Salman Al-Farisi Karangpandan. Dalam sambutannya, Ust Abdurrahim Ba’asyir sebagai Ketua …
Read More »Sekilas Kuttab Salman Al-Farisi
Pendidikan dasar merupakan kebutuhan primer bagi manusia sebagai asas kebudayaan suatu bangsa. Sebab itu Pondok Pesantren Islam Salman Al-Farisi mendirikan unit pendidikan dasar dengan nama Kuttab Salman Al-Farisi. Kuttab Salman Al-Farisi dirintis akhir 2018, awalnya sebagai solusi pendidikan bagi anak-anak asatidz. Setahun berikutnya baru membuka pendaftaran secara umum. Kini, jumlah …
Read More »Berqurban Bersama Komunitas Sobat Quran dan PP. Salman Al-Farisi
Bulan mulia Dzhulhijjah didepan mata, bulan yang diberkahi oleh Allah ta’ala. Didalamnya dilaksanakan ibadah qurban yang nilainya sangat tinggi dihadapan Rabbul alamin. Allah ta’ala berfirman: “Maka dirikanlah Sholat karena Rabbmu dan Berqurbanlah”. (Al Kautsar: 2) Rasulullah shalallahu alaihi wassalam bersabda: “Barang siapa yang memiliki kelapangan harta, tetapi dia tidak menyembelih …
Read More »Update Pembangunan Asrama Mahasantri Program Mufid
Pembangunan Asrama Mahasantri Program Mufid tahap pertama yaitu talud masih berlangsung. Jika laporan pada tanggal 8 Juni, tinggi talud baru mencapai 4,5 m, sekarang tinggi talud sebagian besar ketinggian telah mencapai 8 m sesuai dengan rencana. Selain melakukan pembuatan talud, panitia juga tengah melakukan perataan tanah dengan menggunakan alat berat. …
Read More »Ahlan Wa Sahlan Santri Baru PP. Salman Al-Farisi
Sesuai jadwal, kedatangan santri baru Pondok Pesantren Salman Al-Farisi pada Rabu tanggal 24 Juni 2020. Kedatangan santri dengan mengikuti prosedur protokol kesehatan yang telah diumumkan sebelumnya. Alhamdulillah, sampai rabu sore hampir seluruh santri dan santriwati baru telah sampai ke pesantren. Hanya beberapa santri dari luar jawa yang belum dapat datang …
Read More »Perpisahan Santri dengan Syeikh Rusydi Kembali ke Yaman
Para santri Salman Al-Farisi melakukan salam perpisahan dengan Syeikh Rusydi Hasan Ash-Shobahi, Senin malam (22/6/2020). Syeikh kembali ke Yaman setelah mendapat kabar dibuka kembali penerbangan internasional ke Yaman. Syeikh Rusydi dalam ucapan perpisahannya memberikan banyak nasihat kepada santri berkaitan dengan cara menghafal dan murojaah hafalan yang benar. Begitu pula memberikan …
Read More »